Berita

BROMO KOM CHALLENGE 2024

18 Mei 2024 – Rombongan Pesepeda Bromo KOM Challenge 2024 yang start dari pukul 05.30 Surabaya menuju Wonokitri di Kawasan Gunung Bromo. Rute yang dilewati salah satunya Alun-Alun Kota Pasuruan dan singgah di GOR Untung Suropati Kota Pasuruan sebagai PIT STOP. Walikota dan Wakil Walikota Pasuruan beserta jajaran dan Kepala Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga juga turut Mendampingi para pesepeda …

Read More »

GEBYAR HARI JADI KOTA PASURUAN KE 338

Gebyar Hari Jadi Kota Pasuruan ke 338 Tanggal 27 Februari 2024 yang bertajuk “Gandeng Tangan Wujudkan Kota Pasuruan Bersih, Tertib dan Guyub Rukun“, dengan puncak acara pagelaran Wayang kulit yang dibawakan Dalang Akbar yang berkolaborasi dengan Salindri yang .

Read More »

LOMBA SENAM RESIK-RESIK DAN E-SPORT PADA PERINGATAN HARI JADI KOTA

Hari Sabtu Tanggal 24 Februari kemarin telah diadakan Lomba Senam Resik-Resik tingkat SMP se-Kota Pasuruan. Acara ini digawangi oleh Disparpora dan Dikbud dalam memperingati Hari Jadi kota Pasuruan ke-338 di Gedung GOR Untung Suropati Kota Pasuruan. Tidak hanya itu Dispora juga menyelenggarakan Lomba E-Sport untuk tingkat umum.

Read More »

PISAH KENAL KETUA DWP-UP DISPARPORA KOTA PASURUAN

Jum’at, 5 Januari 2024, terjadi pergantian pengurus Dharma Wanita Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga. Hal ini dikarenakan terjadi mutasi Kepala Disparpora ke Satuan Polisi Pamong Praja dan Sekretaris Disparpora ke Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman. Sedangkan Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga menerima mutasi Kepala Dinas dan Sekretaris Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman. Ketua Pengurus Dharma Wanita Disparpora diteruskan dari ibu …

Read More »